Apa Fungsi Icon Paste – Hi kalian para pengunjung, hari ini saya akan membagikan sebuah informasi yang penting untuk kalian ketahui saat menggunakan perangkat komputer atau bahkan perangkat laptop juga loh !!!. Hal ini juga berguna sekali disaat anda sedang membuka beberapa program atau perangkat lunak yang telah terbuka pada bagian jendela laptop anda, lalu anda ingin menempelkan sebuah object yang telah kalian copy bagaimana caranya ?, ikuti tata cara di bawah ini hingga selesai. Nah kan di bawah ini nanti terdapat juga tutorialnya, dan terdapat juga point pentingnya.
Apa Fungsi Icon Paste

Pada bagian yang ini kalian harus benar – benar memahami arti dasarnya itu apa ?, karena hal ini berguna sekali untuk kalian nanti saat sedang menggunakanya. Jangan skip part ini dan fahami bacaan di bawah ini.
Paste merupakan bentuk dari sebuah perintah yang dimana perintah tersebut diperuntukkan memindahkan atau menempelkan sebuah file atau dokumen yang kita sudah ambil dengan cara mengcopy object tersebut.
Apa Fungsi Icon Paste
Sejarah Dari Paste Penemu dari fitur copy paste adalah seseorang yang bernamakan Larry Tesler. Buat Grameds yang seringkali menggunakan fungsi – fungsi canggih tersebut, tentu harus kita berterima kasih kepada sang penemunya. Nama Larry Tesler ini tergolong cukup terkenal dan bisa ajuga di bilang populer karena banyak sekali disebut oleh orang – orang. Hingga tepatnya pada tanggal 20 bulan Februari tahun 2020, Ia telah meninggal dunia dengan usia yang memasuki 74 tahun.
Istilah sebuah kata paste itu sangat dekat sekali dengan bagian kata pasta. Yang dimana pasta juga adalah sejenis dari fungsi – fungsi yang digunakan oleh publisher dzaman – dzaman dahulu untuk mengedit sebuah bacaan yang sebelum nantinya akan diterbitkan. Caranya yaitu dengan memanfaatkan alat gunting, kemudian paste atau ditempelkan di bagian yang lain yang telah dituju. Untuk bisa merekatkannya, mereka menggunakan media pasta untuk merekatkanya. Tak hanya dengan sejenis pastanya saja yang unik, tapi juga dengan jenis guntingnya. Mulut gunting yang digunakan itu memiliki panjang hingga sampai 8,5 inchi.